Pelantikan Petugas Pendaftaran dan Pemutahiran Data Pemilih Pemilu Kepala Daerah Tahun 2024 Desa Kukuh Kerambitan dilaksanakan pada Senin, 24 Juni 2024. Kegiatan diselenggarakan oleh PPS Desa Kukuh disaksikan oleh Perbekel, Ketua BPD, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Desa Kukuh Kerambitan.


